Tanda Tangan Basah vs Digital, Apa Saja Perbedaannya?

karakter duduk dengan tanda tangan

Tanda tangan merupakan tanda yang memberikan bukti bahwa orang yang membubuhkannya pada sebuah surat menyetujui dan menyadari secara penuh isi surat tersebut. Di banyak negara, seperti Indonesia, bukti ini berbentuk coretan khas seseorang yang tidak dapat ditiru oleh orang lain. Jenis tanda tangan ini memiliki kekuatan hukum yang kuat dalam berbagai transaksi dan dokumen resmi. […]

Spesimen Tanda Tangan: Pengertian, Fungsi dan Contohnya

karakter perempuan beridir dengan kaca pembesar dan tanda tangan

Tanda tangan adalah salah satu komponen penting dalam sebuah surat resmi. Coretan khas ini menandakan bahwa surat tersebut telah dibaca dan disetujui oleh pihak-pihak yang berwenang. Namun, seringkali tanda tangan dalam sebuah surat resmi harus diganti entah karena pergantian pejabat yang berhak menandatangani dokumen tersebut atau masalah lainnya.  Misalnya, tanda tangan di bagian depan halaman […]

4 Contoh Surat Permintaan Barang dengan Struktur yang Benar

karakter perempuan berdiri dengan kotak paket

Anda mungkin pernah mendengar mengenai surat penawaran dari suatu perusahaan ke perusahaan yang termasuk target pasar mereka. Tergolong sebagai surat niaga, surat permintaan barang digunakan sebagai tindak lanjut apabila perusahaan yang menjadi target merasa membutuhkan atau memesan barang yang ditawarkan. Barulah setelah barang dikirim, penjual dapat mengirimkan surat pemberitahuan pesanan barang sebagai bentuk konfirmasi pengiriman. […]

Contoh Surat Perjanjian Utang Piutang dan Cara Menulisnya

karakter perempuan berdiri membawa tas dan surat

Sudah bukan rahasia lagi jika proses penagihan utang seringkali lebih susah dibandingkan proses pemberian pinjaman tersebut. Masalahnya adalah, masyarakat seringkali memberikan pinjaman kepada orang lain dengan tanpa bukti tertulis.  Padahal, bukti tertulis berupa surat perjanjian utang piutang adalah hal yang sangat penting, khususnya apabila utang tersebut bernilai besar dan berpotensi dibawa ke meja hijau. Dengan […]

Apa itu SPT Tahunan? Berikut Pengertian dan Tujuannya

laki-laki berdiri dengan lembar surat di atasnya

Pajak merupakan komponen utama dari pendapatan negara. Sumber pendapatan negara ini diperoleh dari berbagai objek, mulai dari pertambahan nilai (PPn dan PPnBM), penggunaan lahan (Pajak Bumi dan Bangunan) dan penghasilan (PPh).  Setiap individu dan badan usaha yang telah masuk kategori wajib pajak wajib membayar jenis pajak terakhir (PPh). Besaran pajak PPh ini ditentukan secara progresif […]

5 Contoh Surat Pengantar dengan Struktur dan Cara Menulisnya

karakter perempuan berdiri dengan surat

Pernahkah ketika Anda mengajukan permohonan tertentu, misalnya pengajuan pembuatan kartu identitas, Anda diminta untuk menyerahkan surat pengantar? Jika pernah, berarti Anda sudah cukup familiar dengan jenis pesan resmi yang digunakan untuk memberi keterangan tertentu.  Namun, apakah Anda sudah tahu bahwa ada banyak contoh surat pengantar yang digunakan di masyarakat? Apabila belum mengetahuinya, mari pahami lebih […]

Contoh Surat Pemberitahuan Pengiriman Barang dan Formatnya yang Benar

surat, box paket, dan karakter laki-laki

Bagi pebisnis yang menjalankan usaha penjualan barang, tentu sudah tidak asing dengan surat pemberitahuan pengiriman barang. Apalagi Anda yang menjual produk di marketplace, pengiriman barang ke berbagai daerah adalah sesuatu yang lumrah dilakukan.  Surat pemberitahuan pengiriman barang bertujuan untuk memberikan informasi bahwa pesanan sudah dikirim dan sedang berada di perjalanan. Anda yang merupakan pebisnis pemula […]

Contoh Surat Pemberitahuan Pembayaran dan Cara Menyusunnya Menurut Format yang Benar

karakter perempuan berdiri dengan speaker

Surat resmi terdiri dari berbagai macam jenis sesuai dengan peruntukannya. Salah satunya adalah surat pemberitahuan pembayaran. Surat ini umumnya diterbitkan oleh sekolah atau organisasi non-profit kepada anggota mereka untuk membayar dana sejumlah tertentu.  Apa itu Surat Pemberitahuan Pembayaran? Seperti yang telah disinggung di atas, surat pemberitahuan pembayaran adalah surat yang bertujuan untuk menagih pembayaran dari […]

Pasal Pemalsuan Dokumen dan Cara Melaporkannya

palu sidang dan karakter berdiri

Maraknya kasus pemalsuan dokumen digital ataupun nondigital perlu menjadi perhatian khusus bagi setiap orang. Tidak hanya merugikan individu saja, tetapi kasus seperti ini dapat melibatkan banyak pihak untuk mengusutnya.  Hampir setiap dokumen penting bisa dipalsukan dengan tujuan pribadi atau organisasi tertentu. Akan tetapi, Anda tidak perlu khawatir karena di Indonesia sudah ada hukum yang mengatur […]

Contoh Surat Pemberitahuan Kegiatan Beserta Format dan Cara Menyusunnya

karakter perempuan berdiri dengan kaus orange

Ketika akan mengadakan sebuah acara, tidak jarang penyelenggara acara akan menerbitkan surat pemberitahuan kegiatan yang ditujukan ke beberapa pihak. Biasanya, pesan ini dialamatkan kepada pejabat berwenang, tamu undangan, dan masih banyak lagi. Dalam membuat surat pemberitahuan kegiatan, tentu ada format dan susunan yang umum digunakan sebagai template. Sudahkah Anda mengetahuinya? Jika belum, mari simak penjelasan […]