Kesuksesan sebuah perusahaan tidak hanya terletak pada kemampuan perusahaan untuk mengkomunikasikan produknya kepada konsumen atau pelanggan, tetapi juga terletak pada kemampuan perusahaan untuk mengkomunikasikan instruksi, ide dan berbagai keperluan lain kepada karyawan secara efisien. Fungsi Memo Resmi Salah satu alat komunikasi internal perusahaan yang efisien itu adalah memorandum atau memo. Memorandum atau memo adalah tulisan […]
Penulis: Farichatul Chusna
8 Cara membuat Kwitansi Pembayaran & Contohnya
Kwitansi adalah salah satu dokumen jual beli yang penting untuk dimiliki sebuah perusahaan. Dokumen ini menjadi bukti pembayaran yang sah atas transaksi yang dilakukan oleh konsumen atas barang atau jasa tertentu, sehingga dokumen ini bisa menjadi alat bukti yang diajukan di pengadilan apabila terjadi kesalahan transaksi. Oleh sebab itu, pembuatan dan pengisian kwitansi tidak boleh […]
Apa itu Verifikasi Identitas Digital dan Pentingnya dalam Transaksi Elektronik
Adanya transaksi elektronik, seperti belanja di e-commerce atau menggunakan QRIS memang memudahkan masyarakat Indonesia dalam memenuhi kebutuhan sehari-hari. Namun tidak dapat dipungkiri kalau transaksi seperti ini memiliki risiko tersendiri. Risiko tersebut, seperti kebocoran dan penyalahgunaan data hingga tindak pidana pencucian uang (TPPA). Solusi utama dalam menanggulangi risiko ini adalah dengan melakukan verifikasi identitas pengguna terkait […]
Peran Tanda Tangan Elektronik dalam Skema E-Government
Menurut data dari Kominfo sebagaimana yang dinukil dalam laman Hukum Online, jumlah dokumen yang ditandatangani menggunakan tanda tangan elektronik (TTE) tersertifikasi di Indonesia mencapai 2,58 juta dokumen. Jumlah ini lantas meningkat sebesar 350 kali lipat selama pandemi covid19. Hal ini tidak mengherankan sebab dengan pembatasan interaksi sosial selama pandemi, banyak dokumen yang beralih format menjadi […]
Cara Membuat UMKM Go Digital & Keuntungannya
Anda ingin bisnis Anda semakin dikenal oleh publik meskipun masih berskala mikro dan menengah? Tidak perlu khawatir! Yuk simak cara membuat UMKM Go digital berikut ini! Kenapa Digitalisasi UMKM Perlu Dilakukan? Lebih dari sekedar supaya tetap relevan dengan zaman, digitalisasi UMKM adalah hal yang perlu dilakukan untuk meningkatkan jangkauan pasar UMKM tersebut. Misalnya apabila dengan […]
Manfaat Digitalisasi Layanan Publik dengan Tanda Tangan Digital
Saat ini tidak hanya jual beli barang dan jasa yang sudah bisa dilakukan di internet. Berbagai layanan publik dan pemerintahan juga sudah banyak yang bisa dilakukan melalui teknologi informasi dan komunikasi terbaru ini. Misalnya, pembuatan asuransi ketenagakerjaan untuk non-karyawan maupun ASN yang bisa melalui aplikasi JMO Mobile atau pengecekan riwayat perawatan di aplikasi JKN Mobile. […]
Macam-Macam Kejahatan Perbankan & Tips Menghindarinya
Bank adalah salah satu lembaga keuangan yang paling penting saat ini. Masyarakat menerima dan menyimpan uang menggunakan jasa lembaga ini. Maka dari itu tidak heran jika perbankan adalah salah satu lembaga yang banyak digunakan sebagai sasaran kejahatan. Jika dahulu, kejahatan dalam ranah perbankan seringkali melibatkan perampokan di bank tersebut, maka saat ini kejahatan bank lebih […]
Apa itu Infrastruktur Digital dan Pentingnya bagi Pertumbuhan Ekonomi Digital
Dalam Rencana Pembangunan Jangka Panjang Nasional (RPJPN) 2025-2045, Pemerintah Indonesia mencanangkan adanya transformasi ekonomi menggunakan teknologi-teknologi digital (transformasi digital). Namun sayangnya, transformasi digital ini masih terkendala dengan pembangunan infrastruktur digital yang belum merata. Padahal, pemerataan infrastruktur digital adalah hal yang paling mendasar untuk mendorong pertumbuhan transaksi ekonomi secara digital. Mengapa demikian? Simak pembahasannya berikut ini: […]
Privy dan AIDO Health Memulai Langkah Transformasi Digital Menuju Smart Hospital di Indonesia
Pernahkah Anda membayangkan, mendaftar kontrol ke fasilitas kesehatan atau mengecek riwayat penyakit Anda hanya melalui WhatsApp dan bisa mengakses data rekam medis Anda kapanpun dan dimanapun? Saat ini, sudah banyak fasilitas kesehatan yang melakukan transformasi digital terintegrasi. Idenya adalah pasien dapat mendaftar dengan mudah, tidak perlu mengantri, sementara dokter juga dapat mengakses data pasien tersebut […]
6 Cara Meningkatkan Efisiensi Kerja Karyawan
Produktivitas dan efisiensi kinerja karyawan adalah hal yang penting bagi sebuah perusahaan. Tanpa karyawan yang produktif dan efisien, sebuah perusahaan tidak akan bisa bertahan dan berkembang sesuai dengan kebutuhan zaman. Berikut ini beberapa ide cara perusahaan meningkatkan efisiensi pekerjaan karyawannya: 1. Menciptakan SMART Goals Salah satu hal yang paling penting dalam menciptakan kinerja yang efektif […]