4 Contoh Surat Pembatalan Perjanjian beserta Formatnya

orang berdiri berpikir

Berbicara tentang transaksi yang melibatkan dua pihak atau lebih, tidak lepas dari adanya surat perjanjian. Sesuai dengan namanya, surat perjanjian dibuat untuk mengikat hak dan tanggung jawab setiap pihak agar terlaksana dan tercapai kesepakatan bersama.  Namun, seiring berjalannya waktu, mungkin saja salah satu pihak menginginkan perjanjian tersebut dibatalkan. Lantas, apakah bisa surat tersebut dibatalkan? Bagaimana […]