Apa itu Invoice? Pengertian dan Bedanya dengan Kuitansi dan Faktur

lembar kertas

Apa itu invoice? Bagi Anda seorang pebisnis atau biasa melakukan transaksi jual-beli barang dan jasa, mungkin Anda sudah tidak asing lagi dengan istilah invoice. Surat tanda bukti transaksi ini biasanya digunakan untuk kesepakatan dua perusahaan melakukan kerja sama. Dalam surat tersebut, terdapat informasi mengenai tanggal pembelian, transaksi yang dilakukan, hingga batas waktu pembayaran barang atau jasa. […]